Menu

Mode Gelap
 

News · 24 Apr 2021 14:35 WITA ·

Dua Warga di Lombok Tengah Terbakar Akibat Ledakan Senapan Agin Gas


 Dua Warga di Lombok Tengah Terbakar Akibat Ledakan Senapan Agin Gas Perbesar

ERANTB.COM– Lombok tengah (NTB) Praya, Dua warga Desa Perabu, Kecamatan Pujut, Kabupaten Lombok Tengah (Loteng) mengalami luka bakar di sekujur tubuhnya, akibat ledakan gas senapan angin yang sedang diperbaikinya, Jumat (24/4).

Bhabin Kamtibmas desa Prabu Polres Lombok Tengah, Aipda Misnan Suryadi yang dikonfirmasi membenarkan adanya kejadian tersebut.

“Kedua korban Saipul Fahmi als MQ. Arya (32) dan L. Karman Darwis (31) saat ini telah dirawat di Rumah Sakit Umum Praya,” ujarnya kepada wartawan, Sabtu (25/4).

Peristiwa yang menimpa korban tersebut berawal saat keduanya sedang memperbaiki senapan angin dengan tabung gas di rumahnya. Kemudian tiba-tiba tabung gas tersebut meledak yang mengakibatkan korban Saipul mengalami luka bakar 70 persen dibagian tubuh dan Darwis 31 persen luka bakar pada tangan kanan dan betis kanan.

“Penyebab ledakan masih lidik,” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pj Gubernur Miq Gita Buka Rakor Akhir Tahun GTRA, Inilah Pesannya!

1 Desember 2023 - 05:46 WITA

Open Donasi Palestina Diperpanjang Hingga 17 Desember 2023, NTB Bersholawat

30 November 2023 - 05:35 WITA

Konflik Kawasan Ale Belum Selesai, Warga Gapit Segel Kantor Desa

28 November 2023 - 08:23 WITA

DPW MIO NTB Gelar Rakerda Ke-II, Inilah Pesan Ketua dan Hasil Rakerwil

26 November 2023 - 05:33 WITA

DPW MIO NTB Gelar Ngos-ngosan, Memperkuat Kolaborasi dan Cerdas Menyambut Pemilu 2024

25 November 2023 - 13:34 WITA

Pj Gubernur NTB Lalu Gita Ariadi Resmi Melantik Bupati Perempuan Pertama Lombok Barat Hj. Sumiatun

13 November 2023 - 12:04 WITA

Trending di News