Menu

Mode Gelap
 

News · 3 Mei 2021 18:03 WITA ·

PD KAMMI Mataram Gelar Diskusi Refleksi Hari Buruh dan Hari Pendidikan


 PD KAMMI Mataram Gelar Diskusi Refleksi Hari Buruh dan Hari Pendidikan Perbesar

ERANTB.COM– Refleksi hari buruh dan hari pendidikan fenomena anak jalanan, pengemis dan gelandangan di Kota Mataram semakin bertambah dengan pesat terbukti melalui data dari dinas sosial pada tahun 2018 sebanyak 192 dan pada tahun 2019 meningkat tajam menjadi 225.

Dengan fenomena tersebut, Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia Pengurus Daerah Mataram (KAMMI PD MATARAM) menggelar diskusi yang bertemakan “Fenomena Pengemis & Gelandangan Terhadap Kondisi Lapangan Kerja & Pendidikan di Kota Mataram, Sabtu (1/04/21)

sebelumnya tema ini belum pernah diangkat organisasi manapun, namun melihat keadaan yang semakin tidak bisa dikendalikan, KAMMI PD MATARAM berinisiasi dan mengeksekusi kegiatan tersebut, untuk mengingatkan dan memberikan solusi terhadap pemerintah daerah.

Dalam diskusi tersebut dihadiri oleh pembicara Muhammad Arwan Rosyadi S.Sos., M.A akademisi Universitas Mataram dan di Moderatori oleh Meza Royadi pengurus KAMMI PD Mataram.
Arwan menyampaikan tipe pengemis dibagi menjadi tiga” Ada yang harian, pekanan dan tahunan,”ucapnya.

“ lanjut Arwan Pengemis di kota Mataram banyak yang tidak mengakui dirinya sebagai pengemis, tapi mengkonstruksikan dirinya sebagai penerima sedekah,” terangnya.

Selain itu Agenda seperti ini, harus dilanjutkan. Untuk mengingatkan pejabat yang mempunyai wewenang untuk memberdayakan para pengemis,” tutup Arwan.

Ditempat yang sama Amri Akbar, ST Ketua PD KAMMI Mataram mengatakan, banyak pengemis yang memodifikasi cara mengemis, “Ada yang menjual tissue dengan harga yang mahal, ada yang sering masuk ke rumah makan menjual tissue kemudian meminta untuk dibelikan makanan,” sampainya dengan terang.

Lanjut Amri melihat, semakin banyaknya anak-anak yang berubah profesi yang sebelumnya harus menempuh pendidikan, namun berubah menjadi pengemis.
“Kami dari PD Mataram akan melanjutkan dan siap mengkawal dan mengadvokasikan fenomena tersebut,” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Truk Sapi Menumpuk di Pelabuhan Gili Mas, Peternak Protes dan Mendesak Gubernur Upayakan Penambahan Kapal Segera

20 April 2025 - 17:32 WITA

BPR NTB Harus Jadi Solusi Kredit Mikro,” Ucap Gubernur di HUT ke-3 yang Usung Transformasi Syariah

20 April 2025 - 16:27 WITA

Kontroversi Pemecatan Pimpinan Cabang dan Penyelia Penyelamatan BPR Dompu: “Kami Dipecat Tidak Sesuai Regulasi”

18 April 2025 - 12:16 WITA

Gubernur NTB Disorot, KAMMI NTB Tolak Revitalisasi Gedung DPRD

17 April 2025 - 23:31 WITA

Gubernur NTB Komitmen Bangun Sumberdaya Tenaga Kerja Kualifikasi Global

15 April 2025 - 19:26 WITA

Warga Perantauan Apresiasi Bupati dan Wakil Bupati di Pentas Seni dan Budaya Ekspresi

13 April 2025 - 10:35 WITA

Trending di News